Persiapkan Dirimu (V)

Tehnik membaca/belajar yang sifatnya hitungan (ilmu pasti) dan hafalan (biasanya ilmu sosial) itu berbeda.
Untuk mempelajari ilmu pasti atau yang sifatnya mengandalkan logika berpikir, konsentrasi otak pada umumnya lebih stabil; apa yang dimaksudkan dengan stabil ? Stabil yang saya maksud disini adalah semakin lama otak diajak berkonsentrasi dalam hal berpikir logis jauh lebih baik dibandingkan saat otak melakukan suatu proses mengingat (menghafal)

karena itulah pemberian jeda waktu untuk orang sedang menghapal lebih banyak, hal ini diharapkan pengulangan yang dilakukan lebih berperan..

Bersambung.. 

Komentar

Postingan Populer